Debat Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS SMAN Colomadu 2021/2022

Selasa, 21 September 2021, Aula SMAN Colomadu hari itu begitu meriah, sesekali terdengar tepuk tangan dan sorak horee dari peserta debat meski dengan jumlah yang terbatas. Ajang belajar berargumentasi mempertahankan argumen, mengemukakan visi, misi dan menarik simpatik untuk pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS SMA N Colomadu 2021/2022. Dengan mengusung tema “Mengangkat Tentang Optimalisasi OSIS Dalam memperkuat Rasa Persatuan Dalam Gejolak Disintegrasi Organisasi Sekolah” Alhamdulillah debat berjalan lancar…..

Pembukaan debat oleh Kepala Sekolah SMAN Collomadu.
Bpk. Hasto Tyas Harjadi, S.Pd, M.Pd

Karena masih dalam masa pandemi, Debat Pasangan Calon dilaksanakan  secara terbatas dan seluruh warga sekolah dapat mengikutinya melalui aplikasi zoom, live IG @smanc_ , dan You Tube SMAN Colomadu.

Berikut 3 Paslon Ketua dan Wakil Ketua OSIS 2021/2022  beserta visi, misi dan jargonnya….

Paslon 1 (Ibnu Farrel Imam rahardjo dan Andini Aprilia Wibowo Putri)
Paslon 2 ( Yemima Hazelia Putri dan Damar Arrya Akbar Amunaf)
Paslon 3 (Handika Yoga Pratama dan Maritza Ditania Daneswara)

dan akhirnya siapapun paslon yang terpilih nantinya bisa amanah mewujudkan visi dan misinya menjadikan OSIS SMA Negeri Colomadu semakin bersinar, Aamiin……